Updated: October 7, 2024

PT YUXU PLASTIK LOGAM INDONESIA, perusahaan manufaktur dan penjualan aksesoris handphone, membuka lowongan untuk Marketing berbakat.

Tanggung Jawab Pekerjaan :

• Mengembangkan strategi pemasaran untuk meningkatkan penjualan.
• Menganalisis tren pasar dan kebutuhan pelanggan.
• Melaksanakan kampanye pemasaran online dan offline.
• Mengelola media sosial dan konten digital untuk meningkatkan brand awareness.
• Menjalin hubungan baik dengan klien dan calon pelanggan.
• Bekerja sama dengan tim penjualan untuk mencapai target.
• Melakukan riset kompetitor dan peluang pasar.

Keahlian :

• Analisis pasar dan perencanaan pemasaran.
• Penguasaan tools digital marketing (Google Analytics, HubSpot, dll.).
• Pemahaman SEO/SEM dan iklan digital (Facebook Ads, Google Ads).

Kualifikasi :

• Minimal S1 di bidang Pemasaran, Manajemen, atau terkait.
• Pengalaman minimal 2 tahun di pemasaran, terutama di industri aksesoris/teknologi.
• Keterampilan komunikasi dan negosiasi yang baik.

Waktu Bekerja :

Senin 08.00-17.30 Selasa sd Jumat 08.00-17.00 Sabtu 08.00-13.00

Company Profile

Company Description

"Perusahaan kami yang berlokasi di Alam Sutera, Serpong, Tangerang, Banten, bergerak dalam bidang penjualan ritel, khususnya melalui marketplace dan media sosial. Kami berada di bawah naungan PT Yuxu Plastik Logam Indonesia, perusahaan case handphone terkemuka dari Cina. Dengan pabrik dan kantor yang kini beroperasi di Indonesia, kami berkomitmen untuk menghadirkan produk berkualitas tinggi dan layanan terbaik bagi konsumen lokal dan internasional."

Industri : E-Commerce
Ukuran Perusahaan : 51 - 200 Pekerja
Website :

https://www.winkcase.id/

Laporkan lowongan ini

Similar Jobs

PT Sembilan Rasa Indonesia

Staff Marketing

PT Sembilan Rasa Indonesia
Tangerang Selatan