Updated: August 26, 2024

PT. Marlip Indo Mandiri yang bergerak di bidang industri Kendaraan Listrik Kegunaan Khusus tengah mencari seorang yang berpengalaman dalam bidang gambar

Tanggung Jawab Pekerjaan :

1. Mengukur dan mengambar 2d dan 3d
2. Membuat, mengatur dan melakukan perencanaan kegiatan operasional drawing
3. Membuat gambar produksi

Keahlian :

1. Paham dan bisa membuat gambar detail 2D dan 3D untuk produksi dan vendor
2. Menguasai sketchup, Autocad, Solidwork atau sejenisnya
3. Memiliki kemampuan membuat dan membaca gambar dengan baik

Kualifikasi :

1. Diploma/D1/D2/D3, SMA / SMK / STM / Sarjana
2. Berpengalaman min.1 tahun sebagai drafter
3. Mampu membuat gambar structure 2D dan 3D
4. Mampu menghitung dan merencanakan/mendesign
5. Mampu melakukan monitoring dan pengendalian proyek

Waktu Bekerja :

Senin sd Sabtu Jam 09.00 – 18.30

Tunjangan :

Uang makan, transport, asuransi BPJS kesehatan dan ketenagakerjaan

Company Profile

Company Description

Marlip Indo Mandiri “MIM”, Merupakan perusahaan swasta nasional yang berdiri sejak tahun 2004 yang bertujuan untuk komersialisasi hasil riset mobil listrik merek MARLIP yang dilakukan di LIPI sejak tahun 1996 MIM bertujuan untuk memproduksi dan memasarkan produk kendaraan listrik merek MARLIP. Seiring dengan pencapaian pada pelaksanaan riset kendaraan listrik marlip di LIPI, Perusahaan ini bertumbuh dari skala home Industri menjadi Industri menengah yang awal tahun 2005 telah mampu memproduksi Kendaraan Marlip dari 30 hingga 50 unit perbulan

Industri : Automobil / Mesin Tambahan Automotif / Kendaraan
Ukuran Perusahaan : 51 - 200 Pekerja
Website :

https://marlipindomandiri.com/

Laporkan lowongan ini

Similar Jobs

GEMMA NIAGA INDONESIA

Drafter MEP

GEMMA NIAGA INDONESIA
Bandung Kota